Lemari Arsip besar dan custom made dengan ukuran satu lemari (P)1975 X (L)400 X (T)2400 mm dilengkapi dengan 3 buah hambalan (4 kompartemen) membuat lemari ini bisa menampung banyak arsip/dokumen untuk sistem pintu menggunakan pintu model ayun (swing) dengan handle pintu model grove. Material : Bahan utama menggunakan plywood dengan lapisan luar HPL dan lapisan dalam menggunakan melaminto.